
KUNJUNGAN DPRD GRESIK KE DESA SEKAPUK
Hari Kamis, tanggal 28 Mei 2020 telah diadakan kunjungan oleh DPRD Kabupaten Gresik wilayah Gresik Utara ke Desa Sekapuk. Kunjungan tersebut dilakukan untuk sharing kegiatan-kegiatan yang telah dilakukan oleh Pemerintah Desa Sekapuk selama pandemi Covid-19 ini. Sejak Pukul 08.00 WIB Para Dewan tersebut sudah sampai di Balai Desa Sekapuk dan telah ditunggu oleh Bapak Kepala […]